Sabtu, 23 April 2011

Kontes Kelinci "jak's Rabbit Gathering "


INFO KONTES KELINCI APRIL 2011

SelengkapnyaTata Tertib, dan Pendaftaran JAK"S RABBIT GATHERING 2011
Minggu, 24 APRIL 2011

1. Katergori Yang Di Kontes kan :

...1) Fuzzy Lop
2) Rex
3) Angora
4) Netherland Dwarf
5) Holland Lop


2. Tata Tertib
a. Kontes
1) Minimal usia kelinci 4 bulan dan LAHIR DI INDONESIA
2) Jenis kelamin bebas
3) Kelinci dalam kondisi sehat
4) Kelinci yang tidak sehat akan didiskualifikasi oleh panitia
5) Pemilik kelinci bersedia untuk menjalani pemeriksaan kesehatan kelinci di lokasi Kontes
6) Peserta menyediakan bahan pakan bagi kelinci peserta sendiri
7) Peserta kontes wajib hadir pukul 07.00 untuk melakukan registrasi ulang
8) Kelinci merupakan tanggung jawab pemilik


b. Penillaian penjurian
1) Proporsional bentuk badan sesuai bentuk badan yang telah ditentukan
2) Proporsional corak standar dari jenis kelinci
3) Penilaian standar kesehatan
4) Penilaian kualitas bulu
5) Penilaian standar berat badan
6) Dewan Juri : Bp. Bram Bramatyo (BALITNAK ) & TEAM



1. Mekanisme pendaftaran dan pembayaran :

1) Peserta kontes kelinci wajib membayar registrasi sebesar Rp 75,000,- ( dalam Masa Early Bid hingga 14 April 2011 ), Bagi peserta dari dapat melakukan pembayaran melalui transfer ke rekening BCA : 6090153615

Peserta yang telah melakukan pembayaran via transfer diharap mengkonfirmasikan keikutsertaan dalam kontes pada Contact Person: 08787 1627 355 ATAU (Konfirmasi dapat dilakukan via SMS atau Telephone dengan mencantumkan: Nama, Jumlah kelinci yang diikutsertakan dan jumlah pembayaran.

2) Pendaftaran Early Bid Via Bank transfer dilakukan paling lambat tanggal 14 April 2011

3) Bagi peserta yang telah membayar tetapi berhalangan hadir/diskualifikasi saat pemeriksaan kesehatan Uang pendaftaran Tidak dapat dikembalikan.



1. Fasilitas Peserta

1) Panitia menyediakan Tanda Pengenal untuk peserta
2) Prize Money dan Trophy serta sovenir dari sponsor


Denah Lokasi



Booth/ Stand tersedia buat di sewakan call Daniel rabbit : 0865 955 41252
dikutip dari : http://www.facebook.com/Konteskelinci

Tidak ada komentar:

Posting Komentar